Polisi Siap Berikan Pendampingan Pencairan ADD

Rabu, 27 Juli 2016 12:26
BAGIKAN:
AKP Sanny Handityo
BENGKALIS -Kepolisian Resort Bengkalis dan jajaran siap memberikan pendampingan kepada pihak desa dan masyarakat yang melakukan pencairan dana di Bank dengan jumlah besar.
 
Pendampingan ini bertujuan memberikan pelayanan rasa aman kepada masyarakat dan tidak dipungut biaya.
 
"Kami dari Polres Bengkalis menghimbau kepada yang akan mengambil uang dalam jumlah besar, kami siap memberikan pendampingan pengamanan secara gratis,"himbau Kasatreskrim Polres Bengkalis AKP Sanny Handityo, Rabu (27/7).
 
Pendampingan secara gratis tersebut dilakukan pasca terjadinya pencurian dengan kekerasan terhadap bendahara desa Sungai Linau Kecamatan Siak Kecil kabupaten Bengkalis pada 26 Juni 2016 lalu. Uang sebesar Rp 471 juta digasak pelaku dengan cara menjegad dan menodongkan senjata api kepada korban.
 
Otak pelaku yang merupakan perangkat desa setempat dan 2 rekannya berhasil diringkus Polisi.(Gus)
BAGIKAN:

BACA JUGA

  • Dalam Sepekan Targetkan 10.860 Dosis Penerima

    BENGKALIS - Selama sepekan ini, Dinas Kesehatan (Diskes) secara serentak melaksanaan vaksinasi baik di titik yang ditentukan maupun di fasilitas pelayanan ke

  • 49 Pasien Covid di Kabupaten Bengkalis Dinyatakan Sembuh

    BENGKALIS - Hari ini terkonfirmasi 15 kasus positif Covid-19 di Kabupaten Bengkalis, Minggu 20 Juni 2021, 1 orang meninggal dunia dan 49 lainnya dinyatakan s

  • Satgas Covid-19 Bengkalis Jaring 30.847 Warga Pelanggar Prokes

    BENGKALIS - Tim Satuan Tugas (Satgas) Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan (Prokes) Covid-19 Kabupaten Bengkalis memberikan teguran kepada 30.847 warga Kabu

  • Reses Wakil DPRD Bengkalis, Syahrial Fokus Kesehatan dan Lapangan Kerja

    BENGKALIS- Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bengkalis, Syahrial berkunjung ke delapan titik daerah pemilihnya dalam rangka menjemput aspirasi masyarakat di Pulau R

  • KOMENTAR