• Rabu, 03 September 2014

    Ada 96 Kasus DBD Di Dumai

    DUMAI, DOC - Sepanjang 2014 sudah 96 kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) ditangani di Kota Dumai. Para pasien DBD tersebut sudah berangsur pulih. Kebanyakan para pasien DBD berasal dari kawasan Kelurahan Jaya
  • Rabu, 03 September 2014

    Warga Protes Penyaluran Raskin di Dumai Kota

    DUMAI, DOC - Penyaluran beras miskin (Raskin) di Kelurahan Dumai Kota, Selasa( 2/9) menuai protes warga. Sebab, sejumlah warga yang sebelumnya mendapat bagian tidak terdata lagi.

  • Rabu, 03 September 2014

    Pertamina RU II Dumai Serahkan 18 Alat Fogging Pada Dinas Kesehatan I

    DUMAI, DOC-  Pihak Pertamina RU menyerahkan alat fogging kepada Pihak Dinas Kesehatan Dumai, Selasa (2/9) kemarin. Hal sebagai bentuk kepedulian untuk mengurangi penyebaran Demam Berdarah Dengue (DBD)
  • Rabu, 03 September 2014

    Jalan Poros Tanjung Pisang-Selat Akar Mulai Dikerjakan

    SELATPANJANG,MOC- Progres sambungan pembangunan base jalan poros antara desa Tanjungpisang-Selatakar saat ini dikerjakan. Diperkirakan, dalam tahun ini pengerjaan sambungan jalan yang tersisa sekitar 4,6 Km tersebut tuntas
  • Rabu, 03 September 2014

    2015 Pemkab Meranti Alokasikan Rp 1,5 M Tiap Desa

    SELATPANJANG,MOC- Mulai tahun anggaran 2015 Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti mengalokasikan dana besar untuk dikelola pemerintah desa. Dana tersebut diprioritaskan untuk perbaikan jalan dan jembatan di desa-desa.
  • Selasa, 02 September 2014

    Disparpora Meranti Bentuk Tim Pemantau Aktivitas Sanggar

    SELATPANJANG,MOC- Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Kepulauan Meranti akan membentuk tim khusus untuk memantau aktivitas sejumlah sanggar. Disparpora tidak ingin sanggar yang telah mendapat bant
  • Selasa, 02 September 2014

    Harga Anjlok, Bupati Irwan Prihatin Petani

    SELATPANJANG, MOC- Anjloknya harga karet dan kondisi cuaca yang sering hujan sehingga menyulitkan petani karet membuat prihatin Bupati Kepulauan Meranti Irwan MSi terlebih adanya fenomea tengkulak yang menjebak petani kare
  • Selasa, 02 September 2014

    Bupati Minta Pelayanan BPMPPT Lebih Maksimal

    SELATPANJANG, MOC- Bupati Kepulauan Meranti Irwan Nasir, meminta kepada karyawan di kantor yang memberikan pelayanan publik, agar bekerja lebih maksimal. Terutama dalam penyiapan infrastruktur dan Sumber Daya Manusia (SDM)
  • Selasa, 02 September 2014

    LPG 12 Kg Mulai Langka

    DUMAI, DOC- Agen resmi penjualan gas LPG 12 kilogram PT Nur Sembilan Baruada menyatakan bahwa permintaan elpiji nonsubsidi (12 kilogram) di Kota Dumai, meningkat sekitar 20 persen dalam sepekan terakhir.

    Direk
  • Selasa, 02 September 2014

    Kapolres Meranti Imbau Aktifkan Siskamling

    SELATPANJANG,MOC- Maraknya kasus pencurian yang terjadi  di wilayah Kabupaten  Kepulauan  Meranti, terutama di kota Selatpanjang dan
    sekitarnya menimbulkan kekhawatiran bagi masyarakat.

    Menurut
  • Selasa, 02 September 2014

    Masyarakat Diimbau Waspada DBD

    DUMAI, DOC - Beberapa hari belakangan ini wilayah Kota Dumai dilanda hujan. Untuk mengantisipasi penyakit Demam Berdarah Dengue yang dibawa nyamuk aedes aegypti, Wakil Walikota Dumai Agus Widayat meminta masyarakat w
  • Selasa, 02 September 2014

    DPRD Meranti Terpilih Dilantik 14 September

    SELATPANJANG,MOC- Jadwal pelantikan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Meranti periode 2014-2019 pada Minggu (14/9/2014) mendatang.

    "Kalau sesuai edaran, pelantikan tanggal 14 Septembe
  • Senin, 01 September 2014

    Dinilai Rugikan Warga, Dewan Siak Setuju Perda Pungutan Administrasi Kependudukan Dicabut

    SIAK SRI INDRAPURA, SOC - DPRD Kabupaten Siak menyetujui pencabutan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 16 Tahun 2010 dan Perda Nomor 2 Tahun 2012 tentang pungutan biaya administrasi kependudukan dan catatan sipil (Disdukcapil) Kabu
  • Senin, 01 September 2014

    Mensesneg Belum Proses Polemik Tanah Konsesi di Dumai

    DUMAI, DOC - Penyelesaian tanah konsesi PT.Cevron Pacific Indonesia (CPI) di tiga kelurahan di kota Dumai bukan berhenti. Namun harus diakui, belum diproses Kementerian Sekretaris Negara menyusul belum dilantiknya pr
  • Senin, 01 September 2014

    Ranperda Sumbangan Pihak Ketiga Ditolak Dewan

    DUMAI, DOC - Dinilai kurang memiliki manfaat, Ranperda Sumbangan Pihak Ketiga yang diusulkan Pemko Dumai ditolak Panitia Khusus (Pansus) B DPRD DPRD Kota Dumai.

    Ranperda ini juga dikhawatirkan disalahgunakan