• Minggu, 09 Agustus 2015

    Dewan Minta Disdik Selektif, Terkait Rekom Pendirian Lembaga Pendidikan 

    BENGKALIS -DPRD Kabupaten Bengkalis meminta Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis serta UPT-UPT Disdik yang ada di Kecamatan tidak mudah memberikan rekomendasi pendirian sejumlah lembaga pendidikan. Harus melalui kajian dan pertimbangan masak, agar ke
  • Jumat, 07 Agustus 2015

    HUT Provinsi Riau Ke 58, Ahmad Syah Ajak Masyarakat Tingkatkan Persatuan dan Kesatuan

    BENGKALIS – Penjabat Bupati Bengkalis H Ahmad Syah Haroffie mengajak seluruh warganya menjadikan peringatan Hari Jadi ke-58Provinsi Riau yang jatuh pada 9 Agustus 2015 besok, sebagai momentum untuk menjaga dan kian meningkatkan semangat kebersamaan s
  • Jumat, 07 Agustus 2015

    Muliady Salim Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketua PPM Bukit Batu

    BUKITBATU – Muliady Salim terpilih secara Aklamasi menjadi ketua Pemuda Panca Marga (PPM) Kecamatan Bukit Batu, pada Musyawarah Rapat Pleno yang digelar diAula Koramil 11/ Bukit Batu, Kamis (6/8) pukul 14.00 WIB sampai pukul 16.15 WIB.
     
  • Jumat, 07 Agustus 2015

    20 Wartawan Kabupaten Bengkalis Ikuti Tes PWI Besok

    BENGKALIS  - Sebanyak 20 wartawan Kabupaten Bengkalis, Sabtu (8/8/15), bakal mengikuti tes masuk organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) wilayah Riau. Demikian disampaikan Ketua PWI Kabupaten Bengkalis, Usman Malik saat berbincang-bin
  • Jumat, 07 Agustus 2015

    Febri Yanti, Wakili Riau di Anak Sabang Merauke Batch 3

    RUPAT UTARA – Febri Yanti siswa kelas siswi kelas VIII dari SMP Negeri 3 Rupat Utara meraih prestasi gemilang pada ajang Anak Sabang Merauke Batch 3. Berkat prestasi yang dicapai, dara asal desa Kadur ini mampu mengharumkan sekolah dan daerah, serta
  • Jumat, 07 Agustus 2015

    Bawaslu Propinsi Riau : Optimis Pelaksanaan Pendataan Pemilih Pilkada Bengkalis Selesai Sesuai Jadwal

    BENGKALIS - Komisioner Badan Pengawas Pemilu ( Bawaslu) Propinsi Riau Rusidi Rusdan lakukan monitoring Pelaksanaan pemutakhiran Data Pemilih,  Pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih, didampingi Panwas Kabupaten Bengkalis sekaligus
  • Kamis, 06 Agustus 2015

    Pj Bupati Meranti Gelar Rakor Persiapan Pilkada

    MERANTI - Penjabat (Pj) Bupati Kepulauan Meranti Drs. H. Edy Kusdarwanto, MM memimpin rapat koordinasi (rakor) persiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) dengan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah, di ruang Rapat Melati Kanto
  • Kamis, 06 Agustus 2015

    IKADF Taja Kegiatan Silaturrahmi Bersama Pimpinan dan Santri Ponpes Darul Falah

    BENGKALIS -Alumni Pondok Pesantren Terpadu Darul Falah Kabupaten Bengkalis yang tergabung di Ikatan Alumni Darul (IKADF) menggelar kegiatan silaturrahmi dengan Pimpinan, majelis guru, dan santri Ponpes Darul Falah, Kamis (6/8) di ruang serbaguna Ponp
  • Kamis, 06 Agustus 2015

    Depdikti Tak Keluarkan Izin Poltekes, 40 Calon Mahasiswa Gigit Jari

    BENGKALIS -Betapa kecewanya 40 calon mahasiswa Politeknik Kesehatan (Poltekes) Bengkalis, sebab meraka terancam tidak mengikuti pendidikan, lantaran pihak Departemen Perguruan Tinggi (Depdikti) Jakarta tidak mengeluarkan ijin pendirian seko
  • Kamis, 06 Agustus 2015

    Merokok, Kenakalan Remaja di Bengkalis yang Mulai Meresahkan

    BENGKALIS -Di era globalisasi seperti sekaranga ini, trend kenakalan remaja di Bengkalis sudah mulai luar biasa, dan makin beragam. Salah satunya adalah merokok, dan ini bukan barang baru bagi kalangan pelajar dari tingkat SD sampai dengan SLTA.
  • Rabu, 05 Agustus 2015

    Dua Kapal Patroli Pol Air Polda Riau Berhasil Di Evakuasi

    BENGKALIS -Dua unit kapal Patroli milik Polisi Air Polda Riau yang tenggelam selama 3 hari lalu, diperairan Bengkalis tepatnya didepan pelabuhan bongkar muat PT MAS desa Pangkalan Batang Kecamatan Bengkalis berhasil di evakuasi.

    Pa
  • Rabu, 05 Agustus 2015

    Ahmad Syah Harrofie Resmi Dilantik Sebagai Pj Bupati Bengkalis

    PEKANBARU – Bertempat di Balai Serindit Gubernuran, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, Pelaksana Tugas Gubernur Riau (Plt Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman, Rabu (5/8), melantik H Ahmad Syah Harrofie sebagai Penjabat (Pj) Bupati Bengkalis.

  • Rabu, 05 Agustus 2015

    Pj Bupati Bengkalis Ahmadsyah Harrofie Di Minta Segera Evaluasi Pejabat ‎

    BENGKALIS- Hari ini, Rabu (5/8) jabatan Bupati Bengkalis H Herliyan Saleh serta wakilnya H Suayatno masa bakti 2010-2015 telah berakhir dan plt Gubernur Riau H Arsyadjuliandi Rachman telah menunjuk H Ahmadsyah Harrofie sebagai Penjabat (Pj) Bupa
  • Rabu, 05 Agustus 2015

    Napi Lapas Bengkalis Tertangkap Tangan Hisap Sabu, Satu Paket Besar dan Enam Paket Kecil Sabu Diamankan

    BENGKALIS -Seorang warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Kabupaten Bengkalis, tertangkap tangan sedang mengkonsumsi narkoba jenis sabu di dalam kamar Lapas, Selasa (4/8) malam.

    Kejadian yang terjadi sekitar pukul 2
  • Rabu, 05 Agustus 2015

    Sambut HUT RI, Desa Pangkalan Batang Gelar Upacara dan Berbagai Kegiatan Rakyat

    BENGKALIS -Dalam rangka menyambut HUT kemerdekaan Republik Indoensia ke 70 tahun, desa Pangkalan Batang kecamatan Bengkalis akan menggelar upacara bendera pada tangga 17 Agustus 2015.

    Selain itu, Pemerintahan Desa Pangkalan Batang